Daftar Film Disney Terbaik Sepanjang Masa yang perlu anda ketahui atau mungkin sudah tau. Disney adalah salah satu perusahaan hiburan terbesar di dunia. Yang memiliki sejarah yang panjang dalam produksi film animasi. Sejak tahun 1937, Disney telah memproduksi ratusan film animasi yang menjadi klasik masa kini dan menjadi bagian penting dari budaya populer. Berikut adalah daftar film Disney terbaik sepanjang masa: Snow White and the Seven Dwarfs (1937) Snow White and…